skip to main |
skip to sidebar
- Ketika kamu tidur, semua fungsi tubuhmu berjalan normal bahkan otakmu teruskan perbaikan rutin.
- Kekurangan tidur bisa berakibat buruk.
- Bayi yang baru lahir membutuhkan tidur selama 18-20 jam sehari. Sementara orang dewasa perlu tidur selama 7-8 jam sehari.
- Tidur dikendalikan oleh batang otak. Mimpi dipicu oleh sinyal yang dikeluarkan oleh bagian batang otak yang disebut pons.
- Ketika kamu terjaga, ada pola gelombang listrik yang dikeluarkan oleh sel saraf otak tidak teratur. Tetapi ketika kamu tidur, akan muncul gelombang otak yang lebih teratur.
- Setelah tertidur selama 90 menit, kamu akan tertidur jauh lebih nyenyak dan gelombang otak akan menjadi semakin kuat.
- Setelah tertidur selama 90 menit, otakmu tiba-tiba dipenuhi beragam aktivitas, tapi akan sulit terbangun.
- Setelah tertidur selama 90 menit, matamu akan bergerak-gerak ke kanan-kiri dibawah kelopak mata. Hal ini disebut Gerakan Mata Cepat (Rapid Eye Movement/REM).
- Tidur yang disertai REM menunjukkan bahwa kamu bermimpi.
- Ketika kamu tertidur, berlangsung keadaan tidur nyenyak atau biasa yang berselang-seling dengan REM sampai setengah jam lamanya.
0 komentar:
Posting Komentar